HOME

Rabu, 26 April 2017

Cerita Pendek Sepulangnya Rombongan Tour








~
Bagi seorang TL (Tour Leader),
walau telah sering menemani rombongan, tetap saja ada ilmu baru yang didapatkan, seperti pengetahuan-pengetahuan baru yang didapatkan bukmar Suci Ramayani kemarin saat menemani rombongan ke Bali.

Selain ilmu baru, banyak juga kejadian-kejadian lucu dan kadang tak terduga yg terjadi, yg membuat seorang TL tak kan melupakan pengalaman tersebut :*

Terimakasih ilmu dan cerita lucunya ya bu...
jadi pelajaran juga bagi kami, terutama bagi ibu Cici, kemana-mana yaa bawa KTP dan dompet dooonkkk
#haha

Namun bagi seorang editor, kepulangan rombongan membuat ia harus bekerja dg dokumentasi yg diserahkan TL,

pertama cek jumlah foto "ah baiklah, ada 500 foto"
dipisahkan foto selfie TL dg foto rombongan,

jumlah selfie TL = 150 foto 😱
jumlah foto rombongan = 350 foto

dalam hati "lumayanlaah... mari cek masing2 foto rombongan"

TERNYATA,
dari 350 foto rombongan, tak ada 1 pun yang bisa dijadikan foto cetak 10R !!! WHAT ???
si editor mulai cek lagi dari awal....

masih belum menemukan

Akhirnya pasrah... "ntar aja belakangan dipikirin"

lanjut cek video "ha? cuma da 4 video dan itupun pendek2?"
tanya TL,katanya banyak video, dan ternyata ga tersimpan!

Padahal 3 hari sebelum keberangkatan sudah diingatkan bahwa dipelajari dulu cara pemakaian kamera agar dijalan tidak ada masalah. Cem mana lagi tu....
#hancurmina #ampundijeTLsatuni #ckck
🤣😂

siap-siap utk mengedit foto, yg gelap dibuat terang, yg ga jelas dibikin jelas, sampai2 pegal tangan kanan karena utak atik photoshop...

setelah itu, edit POSTER ROMBONGAN.
kembali cek foto satu-satu utk memilih foto mana yg bagus utk ditampilkan di poster

Terakhir, cek lagi foto yang bisa dicetak 10R.
Jika tak ada, apalah daya editor...


Jadi, kalo foto 10R nya ga memuaskan yaaa, mohon dimaklumi aja yaaa :*

~
sekian terimakasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Rabu, 26 April 2017

Cerita Pendek Sepulangnya Rombongan Tour








~
Bagi seorang TL (Tour Leader),
walau telah sering menemani rombongan, tetap saja ada ilmu baru yang didapatkan, seperti pengetahuan-pengetahuan baru yang didapatkan bukmar Suci Ramayani kemarin saat menemani rombongan ke Bali.

Selain ilmu baru, banyak juga kejadian-kejadian lucu dan kadang tak terduga yg terjadi, yg membuat seorang TL tak kan melupakan pengalaman tersebut :*

Terimakasih ilmu dan cerita lucunya ya bu...
jadi pelajaran juga bagi kami, terutama bagi ibu Cici, kemana-mana yaa bawa KTP dan dompet dooonkkk
#haha

Namun bagi seorang editor, kepulangan rombongan membuat ia harus bekerja dg dokumentasi yg diserahkan TL,

pertama cek jumlah foto "ah baiklah, ada 500 foto"
dipisahkan foto selfie TL dg foto rombongan,

jumlah selfie TL = 150 foto 😱
jumlah foto rombongan = 350 foto

dalam hati "lumayanlaah... mari cek masing2 foto rombongan"

TERNYATA,
dari 350 foto rombongan, tak ada 1 pun yang bisa dijadikan foto cetak 10R !!! WHAT ???
si editor mulai cek lagi dari awal....

masih belum menemukan

Akhirnya pasrah... "ntar aja belakangan dipikirin"

lanjut cek video "ha? cuma da 4 video dan itupun pendek2?"
tanya TL,katanya banyak video, dan ternyata ga tersimpan!

Padahal 3 hari sebelum keberangkatan sudah diingatkan bahwa dipelajari dulu cara pemakaian kamera agar dijalan tidak ada masalah. Cem mana lagi tu....
#hancurmina #ampundijeTLsatuni #ckck
🤣😂

siap-siap utk mengedit foto, yg gelap dibuat terang, yg ga jelas dibikin jelas, sampai2 pegal tangan kanan karena utak atik photoshop...

setelah itu, edit POSTER ROMBONGAN.
kembali cek foto satu-satu utk memilih foto mana yg bagus utk ditampilkan di poster

Terakhir, cek lagi foto yang bisa dicetak 10R.
Jika tak ada, apalah daya editor...


Jadi, kalo foto 10R nya ga memuaskan yaaa, mohon dimaklumi aja yaaa :*

~
sekian terimakasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Mengenai Saya

Foto saya
Sebuah Perseroan Terbatas yang bergerak di bidang Tours, Travel dan MICE